Tag: marketing film
Film Itu Seperti Rumah: Membicarakan Investasi Film Pendek dengan Perspektif Baru
Bayangkan film itu rumah. Luas tanahnya adalah durasi film—mungkin kecil, hanya beberapa menit. Tapi luas bangunannya? Itu ide, visi, dan cerita yang kamu bangun...
Cuap-cuap Produksi #4: Post Production & Promotion
Hantu yang menanti setelah syuting hepi-hepi: POST-PRODUCTION DAN PROMOSI.
Mulai dari rough cut ngatur sequence, milih footage terus online ngatur warna, milih musik sampai promosi...