Uji pentas hasil proses. Sebuah perayaan perjalanan karya.
TENTANG AKU adalah persembahan Galeri Indonesia Kaya dengan mangatur kolaborasi antara Putri Ayudya dari Mondiblanc Acting Lab, Teuku Rifnu Wikana dari Rumah Aktor Indonesia, dan Huma Rumil. Melalui empat hari workshop, setiap peserta menempuh perjalanan seni peran masing-masing, memainkan karakter dengan pendalaman etnisitas sekaligus permasalahan trauma psikologis yang dalam.
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Kalau kamu suka yang...
Bagi dirinya ia salah satu orang beruntung, ada yang bilang ia itu ga bisa apa-apa, tapi ada juga yang bilang ia multitalent. Dunia memang bulat bukan persegi yang punya segi empat, jadi gapapa kalo mereka bilang gitu. Tapi satu hal yang ia percaya kalo "kerja keras itu mutlak, bakat cuma omong kosong". Ia adalah Krisna Tirta, dan ia siap...
Egy Fedly lahir bandung 11 sept 56, pendidikan terakhir senirupa IKJ, belajar akting scr otodidak. Meski awalnya tertarik akting karena merasa tertantang dan menjadi 'orang lain' Egy justru mendapatkan apresiasi yang menambah hasratnya pada seni peran sehingga ia menjadi aktor profesional mulai th 1994 hingga saat ini. Baginya sebuah peran harus memunculkan karakter yang hidup. Tidak sekedar hitam putih...
Sebuah catatan produksi pementasan "Pertemuan Patah Hati" oleh penulis/sutradara Putri Ayudya dan aktor-aktor asuhannya di Workshop Akting MondiBlanc.
Uji pentas hasil proses. Sebuah perayaan perjalanan karya.
TENTANG AKU adalah persembahan Galeri Indonesia Kaya dengan mangatur kolaborasi antara Putri Ayudya dari Mondiblanc Acting Lab, Teuku Rifnu Wikana dari Rumah Aktor Indonesia, dan Huma Rumil. Melalui empat hari workshop, setiap peserta menempuh perjalanan seni peran masing-masing, memainkan karakter dengan pendalaman etnisitas sekaligus permasalahan trauma psikologis yang dalam.
Profil Aktor :
Aku lahir...
Bercita-cita menjadi pemenang aktor terbaik Oscar, Adinegoro memulai kegiatan 'iseng-iseng bermanfaat' dengan ikut ekskul teater di SMP. Ternyata kegiatan isengnya berlanjut hingga dia lulus kuliah. Adi sudah beberapa kali ikut pentas teater bahkan bermain bersama aktor idolanya: Cornelia Agatha. Ia memulai kariernya di dunia film bersama Mondiblanc dalam miniseries "Friendzone" dengan scene ikoniknya nembak cewe di wisuda.
Di balik...
Sadrakh Yefta sudah lama jadi salah satu aktor terbaik MondiBlanc. Dia main di Unstockholm (dir. Nosa Normanda) jadi penculik gila, Familiar (dir. Avigayil Enautozoe) sebagai Carlo, lelaki gay yang berusaha diterima ibunya apa adanya, Meru Arnawa sebagai monster, Santosa di Pemburu Hibah (dir. Naufal Firdaus) dan di series Ruang Tunggu, dalam episode 4 Sekawan (dir. Nosa Normanda), yang akan...
Della Dartyan mendapatkan penghargaan artis terbaik dan terfavorit di ajang IMAA 2019 dalam peran pertamanya sebagai Arini dalam film Love For Sale. Banyak yang tak tahu, Della juga telah bermain di beberapa panggung teater dan berada di jajaran finalis Puteri Indonesia. Kepada Kata Aktor, Della berbagi cerita tentang berbagai peran yang telah dialami. . The best actress for IMAA...
Berawal dari upayanya membangun karakter dalam menulis, perempuan lulusan Universitas Padjadjaran ini mulai mendalami seni peran melalui Kelas Akting Salihara. Pengalaman tampil di panggung teater (Sketsa yang Hilang dan Tersisa, Memutus Mitos, Menghadiahi Tuhan) membuatnya ingin mengeksplorasi potensi diri lebih jauh. Dia terus belajar melalui kelas Acting for Screen Mondi Blanc, Bengkel Akting Kuma yang diampu oleh Paul Agusta...
Tiga orang sahabat bertemu setiap tahun untuk mengenang sahabat mereka yang meninggal bunuh diri. Masing-masing dari mereka punya penyakit jiwanya sendiri.